Fish Tofu Salad

Walaupun Shifudo Fish Tofu hanya disajikan dengan salad, namun rasanya tetap istimewa lho.

Cara Memasak

Campur salad sayuran seperti selada dan kol ungu. Tambahkan minyak zaitun, garam dan merica. Aduk rata dan sisihkan.
Campur semua saos, kecap manis, dan merica lalu oleskan pada Shifudo Fish Tofu
Panggang Fish Tofu pada wajan anti lengket sambil dibalik sampai wangi kecoklatan, angkat.
Sajikan Fish Tofu dengan salad dan shoyu.
Persiapan
Waktu Memasak
30 Menit
Level
Mudah
Sajian
2 Porsi
5 buah
Shifudo Fish Tofu
Secukupnya
Selada
Secukupnya
Kol ungu
Secukupnya
Garam
Secukupnya
Merica
1 sdt
Minyak zaitun
2 sdm
Saos tiram
2 sdm
Saos tomat
1 sdm
Saos sambal
1 sdm
Kecap manis
1/8 sdt
Merica bubuk
50 ml
Shoyu

Tertarik Bermitra dengan Kami ?


Yuk jadi CP Prima Seafood Agent!

Chat WhatsApp kami 0895-0101-0402 (senin - jumat 09.00 s/d 17.00)


Selengkapnya