<!-- GA -->
Pangasius Green Curry

Pangasius Green Curry

Kari merupakan masakan khas India yang memiliki cita rasa gurih. Kuahnya yang kental dan kaya rempah membuat hidangan ini sangat menggugah selera. Kreasikan kari dengan ikan pangasius menjadi resep berkuah hijau. Yuk masak Pangasius Green Curry!

Cara Memasak

Haluskan cabai hijau, bawang Bombay, bawang putih, merica bubuk, daun ketumbar, dan adas manis.
Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus, serai dan daun jeruk hingga harum.
Tuang santan, masak hingga mendidih. Masukkan kentang dan wortel, masak hingga empuk.
Masukkan ikan, aduk rata. Tambahkan garam dan gula pasir, masak hingga matang, angkat dan sajikan.
Waktu Memasak
60 Menit
Level
Sedang
Sajian
5 Porsi
500 gram
Frosh Pangasius Fillet
3 sdm
minyak goreng
2 batang
serai
2 lembar
daun jeruk
5 buah
cabai merah, potong-potong
2 buah
kentang, kupas, potong-potong
2 buah
wortel, kupas, potong-potong
1 sdt
garam
1/2 sdt
gula pasir
15 buah
cabai hijau
1/2 buah
bawang bombay
3 siung
bawang putih
1 sdt
merica bubuk
3 batang
daun ketumbar
1 sdt
ketumbar
1/2 sdt
adas manis

Tertarik Bermitra dengan Kami ?


Yuk jadi CP Prima Seafood Agent!

Chat WhatsApp kami 0895-0101-0402 (senin - jumat 09.00 s/d 17.00)


Selengkapnya